Skip to main content

Ford All New Focus Spesifikasi Harga

Informasi TerbaruFord All New Focus Spesifikasi Harga. Pabrikan mobil Amerika beberapa waktu yang lalu merilis secara resmi Ford all New Focus atau All New Ford Focus untuk pasar Indonesia. all New Focus yang memiliki berbagai fitur smart  seperti Active City Shop, Active Park Assist, Blind Spot Information System, Smart keyless Entry, Ford Power Start, Drive Connected. Kehadiran Ford all New Focus tentu saja akan menjadi cara baru berkendara, karena fitur fitur cerdas tersebut mampu membantu pengemudi dengan berkendara secara baik dan keamanan yang terjamin. ford all New Focus Memiliki dua versi yaitu versi Hatchback dan versi sedan, sedangkan untuk cc memiliki empat pilihan yakni 1.6-liter (124 hp dan 159 Nm) dan 2.0-liter (169 hp dan 202 Nm) untuk versi hatchback, kemudian 1.6-liter dan 2.0-liter versi sedan. dengan semua varian memiliki 6 percepatan. Berikut spesifikasi harga Ford all New Focus



 

Ford All New Focus


Fitur fitur smart atau cerdas yang menjadi andalan dari ford all New focus adalah
Active Park Assist

Active Park Assist dapat membantu anda memarkir di ruang yang hanya 20% lebih panjang dari ukuran mobil. Cukup dengan menekan tombol maka sensor dari system inovatif ini akan mendeteksi ruang untuk parkir selagi anda melewatinya. Kemudian system akan secara otomatis mengendalikan stir dan anda cukup mengkontrol gas, gigi dan rem.

Active City Stop

Fitur Active city shop yang inovatif akan membantu anda menghindari benturan disaat kendaraan melaju pelan atau saat kecepatan dibawah 32 km/jam. Saat system mendeteksi ada mobil didepan berhenti dengan mendadak, system akan otomatis mengaktifkan rem.

Blind Spot Information System

System blind spot information menggunakan sensor radar untuk melihat kendaraan yang tidak tampak dalam pengawasan anda. Sensor terletak di kedua sisi kendaraan dan akan memberi perigatan kepada anda berupa lampu orange yang tampak dikaca samping pintu.

Design

Focus membawa desain kinetis ke sebuah level yang baru. Garis garis alur di bodynya nampak atletis dan senada, memberi efek gerakan yang dramatis. Desain yang apik dan solid membuat anda selalu ingin mengemudikannya.

PowerShift & Fuel Efficiency

Focus dengan transmisi otomatis autoshift 6 kecepatan memberikan pergantian gigi yang halus. Secara otomatis menseleksi gigi berikutnya agar mobil tidak kehilangan tenaga dan juga membuat mobil lebih hemat bahan bakar dan mengurangi emisi CO2.

Torque Vectoring Control

Genggaman dan cengkraman terasa sangat istimewa, bahkan di tikungan, dengan Torque vectoring control bereaksi terhadap jalan 100 kali perdetik, untuk menyeimbangkan tenaga di kedua roda depan.


Spesifikasi Ford all New Focus


















































Engine
Sedan Trend 1.6L ATHathcback Trend 1.6L AT
Fuel Supply SystemElectric InjectionElectric Injection
Fuel Tank Capacity (L)5555
TypeTi-VCT I-4 1.6LTi-VCT I-4 1.6L
Displacement (cc)15961596
Bore x Stroke (mm x mm)79.0 x 81.479.0 x 81.4
Power (PS/rpm)125 / 6300125 / 6300
Torque (Nm/rpm)159 / 4000159 / 4000







































































































































Comfort & Convenience
Sedan Trend 1.6L ATHathcback Trend 1.6L AT
One touch up/down Power window--
Power steeringHydraulicalHydraulical
Heated Windshield--
Rain Sensing Wiper--
Power Windowstdstd
Auto headlamps--
Bi-Xenon Headlamps--
Auto leveling Headlamps--
Front & Rear Fog Lampsstdstd
Power adjustable mirror with side indicatorstdstd
Auto folding - Power adjustable heated mirror with side indicator--
HVAC - Manual Airconditioningstdstd
HVAC - Dual Zone EATC--
Audio SYNCstdstd
Audio Speakers66
Economy Shift Indicatorstdstd
Active Park Assist--
Torque Vectoring Controlstdstd
Active Grille Shutterstdstd
Ford Power Start Button--
4 way adjustable steering wheelstdstd
MANUAL 4-way Driver Seat Adjusterstdstd
MANUAL 2-way Passanger Seat Adjusterstdstd
Sunroof--





















































































Safety & Security
Sedan Trend 1.6L ATHathcback Trend 1.6L AT
Parimeter Alarm--
ABS + ESP with Hill Launch Assiststdstd
Active City Stop--
Blind Spot Information System (BLIS)--
Emergency Brake Distgributionstdstd
Emergency Brake Assiststdstd
Emergency Brake Lightstdstd
Electronic Stability Controlstdstd
Keyless Entry Systemstdstd
3 points Seat Belts55
Airbags Dual Frontstdstd
Airbags Side Airbags--
Airbags Curtain Airbags--
Passive Anti Theft Systemstdstd




























































Transmission
Sedan Trend 1.6L ATHathcback Trend 1.6L AT
TypeAutomaticAutomatic
Gear ratio 1st3.9173.917
Gear ratio 2nd2.4292.429
Gear ratio 3rd1.4361.436
Gear ratio 4th1.0211.021
Gear ratio 5th0.8670.867
Gear ratio 6th0.7020.702
Gear ratio Reverse3.50713.5073
Steering SystemElectro-hydraulic/Electronic Power Assist Steering (Kemudi dengan Bantuan Daya Elektrohidrolik/Elektronik)Electro-hydraulic/Electronic Power Assist Steering (Kemudi dengan Bantuan Daya Elektrohidrolik/Elektronik)

































































Exterior Dimension
Sedan Trend 1.6L ATHathcback Trend 1.6L AT
Overall Length (mm)45344358
Overall Width (mm)18231823
Overall Height (mm)14831461
Wheelbase (mm)26482648
Tread Font (mm)15501550
Tread Rear (mm)15401540
Overhang Front (mm)895895
Overhang Rear (mm)991915
Turning radius (m)5.56
Ground clearance (mm)108108

























Weight
Sedan Trend 1.6L ATHathcback Trend 1.6L AT
Curb weight (kg)13241316
GVW (kg)18251825


















































Suspension
Sedan Trend 1.6L ATHathcback Trend 1.6L AT
FrontStrut MacPherson type with coil springStrut MacPherson type with coil spring
RearControl BladeControl Blade
Shock AbsorberTelescopic double acting, hydraulicTelescopic double acting, hydraulic
Stabilizer systemTorsion barTorsion bar
Brakes Frontdiscsdiscs
Brakes Reardiscsdiscs
Tires (Front & Rear)205 / 60 R16205 / 60 R16

Harga Ford all New Focus


Untuk harga, Ford all New Focus dibandrol untuk varian terendah adalah Rp 325 juta dan varian tertinggi Rp 377 Juta