>Inilah 5 Strategi Baru Mesin Pencari Yahoo Supaya Bisa Bersaing dengan Google | Search engine yahoo yang terkenal pada dekade akhir 90an dan awal tahun 2000, kini namanya semakin surut karena terus kalah oleh raksasa mesin pencari dari california yaitu google. Pasca pemecatan yang dilakukan oleh manajemen Yahoo terhadap CEO Yahoo, kini yahoo memiliki strategi baru supaya bisa kembali eksis dan menjadi leader dalam mesin pencari. Sampai saat ini yahoo masih menjadi mesin pencari ke 2 terbesar setelah google, tapi jika melihat sejarahnya, yahoo pernah mendominasi mesin pencari di internet. Berikut 5 strategi baru mesin pencari yahoo supaya bisa bersaing dengan google
[Baca juga: Smartphone ZTE skate spesifikasi dan harga, Foto Nissan Murano spesifikasi dan harga, Tablet PC Amazon Kindle spesifikasi dan harga]
Pasca pemecatan CEO dan pembentukan dewan kepemimpinan baru, Yahoo kini mulai menerapkan strategi baru untuk menjadi 'perusahaan media digital.
Seperti yang dikutip Mashable, Kamis (29/9/2011), ketika melakukan presentasi di kantor pusat Flickr di San Francisco, Vice President Yahoo, Steve Douty, mengatakan bahwa Yahoo telah mengubah fokus bisnis mereka, dengan membuat sebuah strategi baru.
"Itu semua kami lakukan untuk membangun pengalaman digital personal yang lebih baik," ujar Douty, dalam sebuah pernyataan.
Douty memaparkan strategi baru Yahoo terdiri dari lima elemen, yaitu:
- En: Untuk menghubungkan dan memberi pencerahan kepada pengguna
- Be: Menjadi tempat yang dituju oleh konsumen
- Si: Untuk menghantarkan arti personal melalui data dan penelitian
- So: Untuk memiliki hubungan sosial yang sebenarnya di internet
- Ec: Untuk membangun ekosistem yang baik
Terlepas dari penurunan yang banyak menimpa mereka akhir-akhir ini, Yahoo masih memiliki aset besar, yaitu trafik mereka, terutama untuk dunia mobile. Douty mengatakan bahwa Yahoo masih memiliki 137 juta pengunjung melalui perangkat mobile.
"Yahoo juga memiliki 42 ribu 'unique homepage experiences' di situs Yahoo.com setiap lima menit sekali," pungkas Vice President Yahoo tersebut.(sumber: techno.okezone.com)
[Baca juga: Smartphone ZTE skate spesifikasi dan harga, Foto Nissan Murano spesifikasi dan harga, Tablet PC Amazon Kindle spesifikasi dan harga]
Pasca pemecatan CEO dan pembentukan dewan kepemimpinan baru, Yahoo kini mulai menerapkan strategi baru untuk menjadi 'perusahaan media digital.
Seperti yang dikutip Mashable, Kamis (29/9/2011), ketika melakukan presentasi di kantor pusat Flickr di San Francisco, Vice President Yahoo, Steve Douty, mengatakan bahwa Yahoo telah mengubah fokus bisnis mereka, dengan membuat sebuah strategi baru.
"Itu semua kami lakukan untuk membangun pengalaman digital personal yang lebih baik," ujar Douty, dalam sebuah pernyataan.
Douty memaparkan strategi baru Yahoo terdiri dari lima elemen, yaitu:
- En: Untuk menghubungkan dan memberi pencerahan kepada pengguna
- Be: Menjadi tempat yang dituju oleh konsumen
- Si: Untuk menghantarkan arti personal melalui data dan penelitian
- So: Untuk memiliki hubungan sosial yang sebenarnya di internet
- Ec: Untuk membangun ekosistem yang baik
Terlepas dari penurunan yang banyak menimpa mereka akhir-akhir ini, Yahoo masih memiliki aset besar, yaitu trafik mereka, terutama untuk dunia mobile. Douty mengatakan bahwa Yahoo masih memiliki 137 juta pengunjung melalui perangkat mobile.
"Yahoo juga memiliki 42 ribu 'unique homepage experiences' di situs Yahoo.com setiap lima menit sekali," pungkas Vice President Yahoo tersebut.(sumber: techno.okezone.com)